Kirim Berita

Syiar dakwah Islam yang dilakukan oleh ormas Islam besar seperti LDII (Lembaga Dakwah Islam Indonesia), tidak hanya door-to-door atau dengan metode offline/talaqqi, tetapi juga dilakukan dengan cara memviralkan di dunia online. Bagi warga LDII yang ingin berkontribusi dalam syiar dakwah Islam melalui dunia online/sosial media, kami memberikan caranya sebagai berikut:

 APLIKASI TELEGRAM untuk BERITA TULIS dan FOTO

 

APLIKASI GOOGLE DRIVE untuk BERITA VIDEO